Formulir Tabungan
Haji Khusus

Form Tabungan Haji

SYARAT DAN KETENTUAN TABUNGAN HAJI KHUSUS

PENDAFTARAN & PROSES TABUNGAN HAJI KHUSUS

  1. Tabungan Haji Khusus Dauroh Travel ini bekerjasama dengan Bank Muamalat.
  2. Untuk tabungan haji khusus jamaah wajib melakukan setoran awal sebesar Rp. 5.000.000,- ke no virtual account yg akan di berikan oleh pihak travel.
  3. Biaya administrasi Rp. 2000,- setiap setoran tabungan (biaya administrasi Bank Muamalat).
  4. Jamaah tabungan Haji Khusus akan mendapatkan nomor virtual account yang selanjutnya bisa di pergunakan untuk menabung setiap saat. Contoh : Muhammad Shalih. No. Virtual Account 1234567890.
  5. Setoran tabungan selanjutnya minimal Rp. 1.000.000,- (kelipatan Rp. 1.000.000,-)
  6. Tidak ada biaya denda / riba.
  7. Jika tabungan haji khusus sudah memenuhi nominal $4500 maka akan di proses untuk pendaftaran SPPH & BPIH
  8. Biaya total haji khusus mengikuti ketetapan di tahun keberangkatan
  9. Tabungan yg masuk setelah proses SPPH & BPIH akan di kurs kan ke mata uang dolar amerika($) di tahun keberangkatan
  10. Bisa melakukan penarikan pembatalan setelah setoran tabungan minimal 1 tahun.

DOKUMEN YANG DIBUTUHKAN :

  1. Foto atau copy KTP
  2. Foto atau copy KK

FASILITAS YANG DIDAPAT :

  • Nomor Virtual Account An. Nama Jamaah

KETENTUAN UMUM :

Dengan melakukan pembayaran Tabungan Haji Khusus ke Pihak Dauroh Travel, maka Jamaah dianggap mengetahui, menyetujui dan bersedia mengikuti semua ketentuan tertulis yang ada di Dauroh Travel dalam keadaan sadar dan tanpa ada tekanan dari pihak manapun.